Walaupun perayaan natal sudah terlewat 25 Desember yang lalu, namun rasa & liburan natal masih terasa hingga saat ini. Meski banyak hal tak tidak terduka dan tidak sesuai dengan rencana yang kita rencanakan pada tahun 2019 karena virus corona, membuat banyak hal berubah. Namun nuansa akhir tahun seperti ini yang penuh dengan kasih ini tetap selalu dinanti.
Biasanya momen perayaan natal ini identik dengan lagu-lagu yang mengiringinya di perayaan natal tahun ini. Dan lagu yang berjudul All I Want For Christmas is You tentunya sudah menjadi lagu wajib yang menandai datangnya perayaan Natal dan Tahun baru 2021.
Namun selain lagu-lagu tersebut yang sudah melegenda itu beberapa artis juga turut meramaikan suasana perayaan natal dan tahun baru dengan karya-karya mereka.
5 Lagu Terbaru Bertema Natal dan Tahun Baru 2021
1. Lagu I Need You Christmas – Jonas Brothers
Perayaan natal rasanya kurang lengkap rasanya tanpa berkumpul dengan orang-orang terkasih seperti teman, sahabat, keluarga ataupun pasangan. Kompak sebagai keluarga Jonas Brothers juga berhasil pula meniti karier mereka di dunia musik tarik suara.
DI tahun 2020 Joe, Kevin dan Nick Jonas menghadirkan tembang lagu yang bertajuk I Need You Christmas. Mereka juga menyertakan artwork yang berupa foto masa kecil yang begitu menggemaskan.
2. Lagu Christmas Without You – Ava Max
Penyanyi Ava Max juga turut memeriahkan perayaan natal 2020 dengan single lagu terbaru. Sebuah lagu bergenre pop elektronik ini berjudul Christmas Without You.
Lagu ini pun juga sudah dirilis dua bulan sebelum perayaan Natal 2020 datang. Antara sedih dan senang, lagu ini juga cocok buat kamu yang tidak bisa bertemu dengan orang dikasihi di momen perayaan natal 2020 tahun ini.
3. Lagu Naughty List – Liam Payne feat Dixie D’Amelio
Vibe membuat tampil berbeda dengan mencoba menghadirkan member One Direction, Liem Payne di single perayaan Natalnya. Ia turut merilis single catchy yang bertajuk Naughty List pada pekan kedua pada bulan Desember.
baca juga : 10 Tempat Konser Musik yang Unik dan Tak Biasa
Yang lebih spesialnya lagi. Ia juga melibatkan rekan dengan berkolaborasi dengan menarik. Liam juga bernyanyi bersama bintang TikTok terkenal yakni Dixie D’Amelio yang juga aktif di dunia musik.
Dengan kolaborasi keduanya membuat mereka semakin dikenal luas.
4. Lagu Christmas Is – Dolly Parton ft. Miley Cyrus
Dua penyanyi yang sangat ikonik ini turut melangsungkan kolaborasi spesial menyambut perayaan natal. Mereka adalah Lady Rocker Dolly Parton yang pada waktu itu merilis lagu bersama Miley Cyrus.
Baca juga : 5 Situs Chord Gitar Terbaik, Menemani Kamu Bermain Gitar
Mereka turut menyuguhkan tembang lagu yang syahdu dengan teknik vokal masing-masih yang khas dan mempunyai karakter yang kuat. Christma Is juga dilirik lagunya memuat lirik yang begitu dalam. Dan dibalut dengan iringan musik country yang khas melekat pada Amerika Serikat.
5. Lagu Hallway Weather – NIKI
Rising Star juga melahirkan bintang-bintang cemerlang di tahun 2020 ini. Miki Zefanya juga turut menikmati suasana perayaan natal tahun ini dengan lagu baru. Dengan musikalitasnya yang kuat, Niki juga turut menghadirkan single yang berjudul Hallway Weather yang menyejukkan.
Itulah beberapa lagu terbaru yang bertemakan natal dan tahun baru 2021. Mana nih lagu yang cocok dan yang paling mengena dihatimu ?
Selain itu Kamu juga dapat mengekspresikan perayaan natal dan tahun baru 2021 bersama teman, sahabat, keluarga ataupun pada kekasihmu kok dengan menggunakan aplikasi seperti MuSigPro, disitu kamu dapat bernyanyi, berkaraoke secara online dan sangat mudah dalam menggunakannya karena hanya mengikuti ritme dan liriknya saja. Sangat mudah dan simple untuk diikuti, dengan tampilan aplikasi yang memudahkan pengguna. Lalu ketika kita mulai menyanyi suara kita juga akan terekam otomatis.
Baca juga :
- Tips Menjadi Percaya Diri Saat Bernyanyi
- 8 Tips Agar Suara Bagus Saat Bernyanyi
- Mau jadi penyanyi ? Ikuti 5 tips ini melatih vokal sendiri dirumah
- 10 Lagu yang Bikin Semangat Kerja di Rumah
Cara Menggunakan Aplikasi MuSigPro :
Kita bisa mendengarkan suara yang kita nyanyikan juga, selain itu suara saat kita bernyanyi akan diberikan skor juga oleh aplikasi dengan menggunakan sistem canggih dengan menyematkan artifical intellegence di sistemnya, jadi ini bisa dijadikan kontes untuk menyanyi bersama teman ataupun pasanganmu juga.
Selain itu di MuSigPro juga turut menyelenggarakan kontes menyanyi juga secara online. Jika kamu memiliki komunitas, instansi ataupun perusahaan, kamu juga bisa bekerjasama dengan MuSigPro untuk menyelenggarakan kontes bernyanyi juga.
Di aplikasi tersebut juga terdapat juga leaderboard yang tersedia di aplikasi tersebut, yang mana di leaderboard tersebut akan menampilkan deretan rating tertinggi yang berasal dari skor yang didapatkan pengguna. Ketika orang menyanyi serta like terbanyak
Untuk mendownloadnya dapat klik :
Leave a Reply