Pilihan Lagu Karaoke Campursari Terbaik

Pilihan Lagu Karaoke Campursari Terbaik ! lagu campursari adalah salah satu lagu yang sempat hits kala itu, namun jangan salah ternyata lagu yang satu ini juga masih digemari hingga saat ini. Negara Indonesia yang memiliki beragam seni musik yang masih terus dinikmati hingga saat ini, salah satunya lagu campursari yang berasal dari tanah jawa ini. Musik ini masuk kedalam genre musik yang menggunakan gamelan sebagai instrumennya dan disertai musik modern.

Perpaduan antara kedua musik ini ternyata menghasilkan karya yang begitu memikat, justru keberadaannya kian populer diberbagai kalangan. Berbagai judul lagu campursari mulai dipopulerkan oleh beberapa musisi ternama salah satunya Didi Kempot, lagu yang dibawakan oleh beliau kerap kali menjadi sebuah lagu yang fenomenal dan sangat diterima oleh masyarakat. Beberapa daftar lagu karaoke campursari terbaik ini bisa dijadikan pilihan, terbaru dan terasik dengan liriknya yang membuat pendengar ambyar.

Berikut Pilihan Lagu Karaoke Campursari Terbaik

Tulung karya didi kempot

Lagi-lagi penyanyi campur sari kondang yang kerap menyanyikan dan menciptakan lagu campursari dengan berbagai judul yang mampu menyayat hati pendengarnya. Maestro campursari Indonesia kali ini mengeluarkan lagu yang berjudul tulung, umumnya lagu yang dilantunkannya selalu perihal patah hati hingga lagunya bisa dinikmati oleh berbagai kalangan termasuk kaum milenial. Meskipun dirinya telah lama berkiprah dalam dunia musik campursari, namun tetap konsisten menghadirkan lagu-lagu yang terus diperdengarkan.

Baca juga : Butuh Hiburan? Gunakan Aplikasi Karaoke ini!

Lagu karaoke campursari yang berjudul tulung atau tolong ini mengisahkan tentang seseorang yang mengalami patah hati dalam asmaranya. Dan orang tersebut meminta pertolongan kepada tuhannya supaya rasa sakitnya dapat terobati. Lagu tersebut dirilis maret 2020 bersamaan dengan video klipnya. Lagu ini cocok untuk dijadikan lagu karaoke sebab mewakili perasaan orang-orang yang sedang mengalami kegagalan asmara.

Pamer bojo karya didi kempot

Lagu yang tidak kalah heboh dan sempat di remix beberapa kali oleh banyak musisi ini masih terus digemari hingga saat ini. Lagu pamer bojo atau yang mengisahkan seseorang yang merindukan mantan istrinya yang sudah menikah lagi. Sebuah Lagu yang diciptakan oleh maestro campursari ini memang selalu mengisahkan perihal kepedihan hati. Lagu ini mendapat banyak antusiasme dari para penikmat musik, karena lagu tersebut bisa membuat seseorang ambyar dan sangat enak untuk berjoget.

Baca juga : Cara Asyik Karaoke Online Bersama Teman

Cidro lagu karya didi kempot

Lagu karaoke campursari yang tidak kalah menarik ialah cidro, lagu ini mampu membuat pendengarnya ambyar. Cidro yang dalam bahasa jawa artinya cidera merupakan salah satu lagu campursari terbaik, the godfather of broken heart tersebut sengaja menciptakan lagu tersebut untuk mewakili perasaan orang-orang yang telah dikhiantai oleh pasangannya. Cidro disini mampu mewakili seseorang yang telah dijanjikan namun ternyata dikhiantai.

Karena lagunya yang begitu berkaitan dengan kehidupan percintaan sehingga, pada tahun 2020 lagu tersebut dijadikan soundtrack film mekah im coming. Pasalnya beberapa penggal liriknya menyebut perasaan patah hati yang sebenar-benarnya ialah ketika dikhiantai oleh seseorang terkasih. Lagu tersebut booming dan banyak di cover oleh beberapa penyanyi ternama dan modern kala itu.

Kesimpulan

Maestro didi kempot selalu memiliki caranya tersendiri dalam merepresentasikan sebuah rasa menjadi satu lagu yang enak untuk didengarkan dan didendangkan. Makannya beberapa lagu yang dinyanyikan olehnya mendapat perhatian public, kalau kamu ingin seperti itu ada cara mudah. Yaitu kamu bisa mengikuti kontes menyanyi karaoke campursari dari Musigpro dan membuat diri kamu menjadi seorang yang terkenal.

 

Baca juga :  10 Lagu Hits Indonesia yang Cocok Buat Karaokean

 

Selain bisa terkenal kamu juga akan memperoleh banyak kenalan dan melatih skill kamu dalam bernyanyi , yuk ikuti kontesnya.

Disana kamu juga berkesempatan untuk unjuk gigi dengan kemampuan bakat menyanyimu. Sebab, di aplikasi ini kamu bisa berduet atau bahkan berduel dengan teman untuk bernyanyi berkaraoke dengan versi terbaikmu.

Aplikasi yang Menggunakan Teknologi Canggih

Dan hal paling menarik lagi di aplikasi karaoke ini adalah aplikasi MuSigPro ini menghadirkan juri yang sangat unik juga lho, yakni Artificial Inteligence (AI). Seperti yang kita ketahui juga. AI ini merupakan sebuah teknologi canggih di era saat ini yang mampu berpikir seperti manusia. Dan dengan melalui aplikasi ini. AI ini disematkan di aplikasi MuSigPro untuk menilai kualitas suara yang kamu hasilkan ketika menyanyi dan akan secara otomatis memunculkan skor yang bisa diperoleh.

Kontes Karaoke Apresiate to tenaga medis “Kisah Seorang Perawat”

Online singing contest dalam rangka mengapresiasi tenaga medis yang ada di Indonesia yang terus bekerja keras di masa pandemi ini dan semoga akan cepat berakhir pandemi yang sudah hampir setahun ini. Perawat saat ini berada pada saat kondisi yang cukup tegang & melelahkan, semakin hari kasus positif di Indonesia semakin naik. Pekerjaannya dengan menggunakan sistem shift bekerja cukup terkuras oleh kesibukannya selama covid ini, sudah saatnya bisa rehat sejenak dg menyanyi online.

kali ini kontes karaoke ini dengan tagline “Tribute to Medical Personel” ingin menumbuhkan rasa terimakasih setinggi-tingginya untuk para tenaga medis dan perawat yang ada di seluruh Indonesia sebagai garda terdepan penanggulangan bencana non alam pandemi covid 19 ini. Pada event ini MuSigPro bersama CHproduction dan Evolution Studio mengadakan kompetisi amal online yang bertajuk “Tribute to Medical Personel”. Dengan menggandeng platform charity benihbaik.com sebagai charible partner.

Baca juga :

untuk informasi selengkapnya mengenai kontes karaoke ini. kamu bisa langsung download aplikasinya melalui playstore dengan klik  gambar dibawah ini :

Dan akses pendaftarannya di https://blog.musigpro.com/kompetisi-menyanyi-online-persembahan-untuk-tenaga-medis-dan-perawat/

 

 

Indomangga
As the Internet of Things Enthusiast, I enjoy taking complex problems and turning them into simple logic strategies. Nothing brings me more pleasure than making something out of nothing, even when the results are far from my ideal expectations (Indomangga)